RENUNGAN AKHIR TAHUN 2010

RENUNGAN AKHIR TAHUN

Pengabdian yang tak kunjung padam
Untuk Sekolahku yang tercinta
Prestasi demi prestasi yang kuraih
Tak kan pernah merasa puas

Terkadang rasa iri menerpa
Kepada rekan yang lain
Namun....akhirnya kusadari
Mungkin inilah jalan nasibku

Di negeri yang kita cintai ini
Ternyata masih ada sejenis Rasisme
Yaitu...NEGERI dan SWASTA
Kenyataan yang harus kita terima

Alam demokrasi...
Tak kenal rasisme...
Menjunjung tinggi nilai-nilai
tapi tetap ada beda NEGERI dan SWASTA

Maaf yang dapat kuucap
ini hanya ungkapan hati
orang-orang yang akan selalu terpinggirkan
orang-orang yang akan selalu dipersalahkan
orang-orang yang selalu dianak tirikan

Namun........
Mari kita renungkan ....
bersama kita fikirkan ....
Bangun negara tanpa Rasisme pendidikan !
Bangun negara tanpa Pembeda !
Buat aturan yang adil !

Bayangkanlah ....
Ribuan bahkan puluhan ribu sekolah swasta TUTUP
Dapatkah negara menanggung semua ini ?

SEKALI LAGI ..
MAAF YANG DAPAT KAMI UCAPKAN
inilah renungan kami.....

semoga....Tahun 2011 Menjadi lebih Baik
AMIIIIINNN......

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kosa Kata IPS Kelas 4

SEJARAH SD ISLAM ALFALAH

VISI DAN MISI SD ISLAM ALFALAH MARGASARI TAHUN PELAJARAN 2023/2024